Buku frase

id Janji   »   nl Afspraak

24 [dua puluh empat]

Janji

Janji

24 [vierentwintig]

Afspraak

Pilih bagaimana Anda ingin melihat terjemahannya:   
Indonesia Belanda Bermain Selengkapnya
Apakah kamu ketinggalan bus? H-b -e -e bus-g--is-? Heb je de bus gemist? H-b j- d- b-s g-m-s-? --------------------- Heb je de bus gemist? 0
Saya sudah setengah jam menunggu kamu. I----- -e- -alf-u-- op----ge-ac--. Ik heb een half uur op je gewacht. I- h-b e-n h-l- u-r o- j- g-w-c-t- ---------------------------------- Ik heb een half uur op je gewacht. 0
Apakah kamu tidak membawa ponsel? Heb -- g-e-----i-l--t--e-o-n b-- -e? Heb je geen mobiele telefoon bij je? H-b j- g-e- m-b-e-e t-l-f-o- b-j j-? ------------------------------------ Heb je geen mobiele telefoon bij je? 0
Lain kali harus tepat waktu! Wee--------d--k-e---p---jd! Wees volgende keer op tijd! W-e- v-l-e-d- k-e- o- t-j-! --------------------------- Wees volgende keer op tijd! 0
Lain kali naiklah taksi! N--m -e-v--g---e -e-- -e--t-xi! Neem de volgende keer een taxi! N-e- d- v-l-e-d- k-e- e-n t-x-! ------------------------------- Neem de volgende keer een taxi! 0
Lain kali bawalah payung! N-e---e--o-ge--e----r --- p-raplu-mee! Neem de volgende keer een paraplu mee! N-e- d- v-l-e-d- k-e- e-n p-r-p-u m-e- -------------------------------------- Neem de volgende keer een paraplu mee! 0
Saya tidak ada acara besok. M---en-b-n--- v-i-. Morgen ben ik vrij. M-r-e- b-n i- v-i-. ------------------- Morgen ben ik vrij. 0
Apakah kamu mau bertemu besok? Zu-l-n-we-m-r-en -f-p--ken? Zullen we morgen afspreken? Z-l-e- w- m-r-e- a-s-r-k-n- --------------------------- Zullen we morgen afspreken? 0
Maaf, besok saya tidak bisa. Het s-i-t-----m-a- -or--n-l-k--me -ie-. Het spijt me, maar morgen lukt me niet. H-t s-i-t m-, m-a- m-r-e- l-k- m- n-e-. --------------------------------------- Het spijt me, maar morgen lukt me niet. 0
Apakah akhir pekan ini kamu ada rencana? H-- ----l----n-en v--r--i- ----e-d? Heb je al plannen voor dit weekend? H-b j- a- p-a-n-n v-o- d-t w-e-e-d- ----------------------------------- Heb je al plannen voor dit weekend? 0
Apakah kamu sudah ada rencana? O--h-b-j---l-ie-s af---pr-k-n? Of heb je al iets afgesproken? O- h-b j- a- i-t- a-g-s-r-k-n- ------------------------------ Of heb je al iets afgesproken? 0
Saya usulkan, kita bertemu saat akhir pekan. I- s----vo-r d-t--e in het --e-end --s----e-. Ik stel voor dat we in het weekend afspreken. I- s-e- v-o- d-t w- i- h-t w-e-e-d a-s-r-k-n- --------------------------------------------- Ik stel voor dat we in het weekend afspreken. 0
Apakah kita akan pergi piknik? Z--len--e--a-n-pi--n--ke-? Zullen we gaan picknicken? Z-l-e- w- g-a- p-c-n-c-e-? -------------------------- Zullen we gaan picknicken? 0
Apakah kita akan pergi ke pantai? Zu---n-w- naar h-------n- -aan? Zullen we naar het strand gaan? Z-l-e- w- n-a- h-t s-r-n- g-a-? ------------------------------- Zullen we naar het strand gaan? 0
Apakah kita akan pergi ke gunung? Zu-l-n-we----- -- b---e- -a-n? Zullen we naar de bergen gaan? Z-l-e- w- n-a- d- b-r-e- g-a-? ------------------------------ Zullen we naar de bergen gaan? 0
Saya jemput kamu di kantor. Ik ------ op kan--o---phal-n. Ik kom je op kantoor ophalen. I- k-m j- o- k-n-o-r o-h-l-n- ----------------------------- Ik kom je op kantoor ophalen. 0
Saya jemput kamu di rumah. I- -o---- t-u-- ------n. Ik kom je thuis ophalen. I- k-m j- t-u-s o-h-l-n- ------------------------ Ik kom je thuis ophalen. 0
Saya jemput kamu di halte bus. Ik--o- je o--de b--h-l-- o---le-. Ik kom je op de bushalte ophalen. I- k-m j- o- d- b-s-a-t- o-h-l-n- --------------------------------- Ik kom je op de bushalte ophalen. 0

Tips untuk belajar bahasa asing

Belajar bahasa baru itu sukar. Pengucapan, aturan tata bahasa, dan kosakatanya menuntut banyak disiplin. Namun ada beberapa trik yang dapat membuat belajar menjadi lebih mudah! Pertama-tama, sangat penting untuk berpikir positif. Bersemangatlah akan bahasa baru dan pengalaman baru! Secara teoritis, dengan apa Anda memulai belajar itu tidak jadi masalah. Cari topik yang Anda rasa sangat menarik. Bagus juga untuk berkonsentrasi pada mendengarkan (listening) dan berbicara (speaking) terlebih dahulu. Baru membaca dan menulis setelahnya. Pilihlah cara belajar yang bekerja untuk Anda dan rutinitas Anda sehari-hari. Untuk kata sifat, Anda seringkali dapat mempelajari lawan katanya sekaligus pada waktu yang sama. Atau Anda dapat menempel catatan kecil bertuliskan kosakata di seluruh tempat tinggal Anda. Anda dapat belajar mendengarkan materi bahasa berbentuk audio saat olahraga atau di mobil. Jika topik tertentu terlalu sulit bagi Anda, berhentilah. Ambil waktu istirahat atau belajar topik yang lainnya! Dengan cara ini Anda tidak akan kehilangan minat untuk belajar bahasa baru. Memecahkan teka-teki silang dalam bahasa baru juga menyenangkan. Film dalam bahasa asing juga bisa menjadi variasi cara belajar. Anda dapat belajar banyak tentang suatu negara dan warganya dengan membaca surat kabar asing. Di internet ada banyak latihan sebagai pelengkap buku. Dan cari teman yang juga suka belajar bahasa. Jangan mempelajari materi baru secara terpisah, namun selalu dalam konteks! Baca dan tinjau lagi semua materi secara teratur! Dengan begitu otak Anda bisa menghafal materi dengan baik. Mereka yang telah cukup menguasai teori bahasa harus mengemasi tas mereka! Karena tak ada tempat lain di mana dapat Anda belajar bahasa asing lebih efektif daripada dengan penutur asli atau native speaker . Anda dapat membuat catatan tentang pengalaman perjalanan Anda. Tapi yang paling penting adalah: Jangan pernah menyerah!
Tahukah kamu?
Bahasa Korea dituturkan oleh sekitar 75 juta orang. Orang-orang ini sebagian besar hidup di Korea Utara dan Selatan. Namun ada juga minoritas penutur bahasa Korea di Cina dan Jepang. Mengenai bahasa Korea termasuk rumpun bahasa yang mana, hal ini masih diperdebatkan. Fakta bahwa Korea terbagi dua juga terlihat dalam bahasa kedua negara ini. Korea Selatan, misalnya, mengadopsi banyak kata dari bahasa Inggris. Sementara orang Korea Utara seringkali tidak memahami kata-kata tersebut. Bahasa standar kedua negara ini didasarkan pada dialek ibu kota masing-masing. Fitur lain dari bahasa Korea adalah ketepatannya. Sebagai contoh, bahasa ini menunjukkan hubungan apa yang dimiliki antara penuturnya. Itu berarti ada banyak bentuk panggilan sopan dan istilah yang berbeda untuk kerabat. Sistem penulisan bahasa Korea adalah sistem huruf. Huruf-huruf individu digabungkan sebagai suku kata dalam kotak imajiner. Yang sangat menarik adalah huruf-huruf konsonan yang berfungsi sebagai gambar dengan bentuknya. Huruf-huruf tersebut menunjukkan bagaimana posisi mulut, lidah, langit-langit, dan tenggorokan seharusnya dalam pengucapannya.